PERENCANAAN AUDIT
Audit atas laporan keuangan harus dilaksanakan tetapi sebelumnya, auditor perlu mempertimbangkan untuk menerima atau menolak perikatan audit dari calon klien. Ada beberapa tahap-tahap audit atas laporan keuangan yang harus dilaksanakan oleh auditor untuk dapat menerima atau tidak perikatan audit calon klien. Laporan keuangan adalah tanggung jawab manajemen. Audit atas laporan keuangan bertujuan untuk memberikan pendapat atas laporan keuangan yang disajikan oleh manajemen. Oleh karena itu untuk dapat menerima perikajtan audit, auditor berkepentingan untuk mengevaluasi integritas manajemen, agar auditor mendapat keyakinan bahwa perusahaan klien dapat dipercaya, sehingga laporan keuangan yang diaudit bebas dari salah saji material sebagai akibat dari integritas manajemen. Dalam melakukan audit, auditor menghadapi kemungkinan disajikannya dengan sengaja laporan keuangan yang tidak benar untuk kepentingan pribadi berbagai anggota manajemen. Informasi tentang integritas manajemen dapat diperoleh dengan meminta keterangan kepada penasihat hukum, pejabat bank, dan pihak lain dalam masyarakat keuangan dan bisnis yang mempunyai hubungan bisnis dengan calon klien.
1. KOMUNIKASI DENGAN AUDITOR PENDAHULU
Bagi kelien yang pernah diaudit oleh auditor lain, pengetahuan tentang manajemen klien yang dimiliki oleh auditor pendahulu merupakan informasi penting bagi auditor pengganti. Sebelum menerima penugasan, PSA NO. 16, komunikasi antara auditor pendahulu dengan auditor pengganti (SA 315.02) mengharuskan auditor pengganti untuk mengambil inisiatif untuk berkomunikasi dengan auditro pendahulu, baik secara lisan maupun tertulis. Komunikasi harus dilakukan dengan persetujuan klien, dan klien diminta untuk mengijinkan auditor pendahulu untuk memberikan jawaban lengkapa atas pertanyaan-pertanyaan yang diajuka auditor pengganti. Persetujuan klien diperlukan karena kode etik profesi melarang auditor untuk mengungkapkan informasi rahasia yang diperoleh dalam audit tanpa ijin klienPERENCANAAN AUDIT
Audit atas laporan keuangan harus dilaksanakan tetapi sebelumnya, auditor perlu mempertimbangkan untuk menerima atau menolak perikatan audit dari calon klien. Ada beberapa tahap-tahap audit atas laporan keuangan yang harus dilaksanakan oleh auditor untuk dapat menerima atau tidak perikatan audit calon klien. Laporan keuangan adalah tanggung jawab manajemen. Audit atas laporan keuangan bertujuan untuk memberikan pendapat atas laporan keuangan yang disajikan oleh manajemen. Oleh karena itu untuk dapat menerima perikajtan audit, auditor berkepentingan untuk mengevaluasi integritas manajemen, agar auditor mendapat keyakinan bahwa perusahaan klien dapat dipercaya, sehingga laporan keuangan yang diaudit bebas dari salah saji material sebagai akibat dari integritas manajemen. Dalam melakukan audit, auditor menghadapi kemungkinan disajikannya dengan sengaja laporan keuangan yang tidak benar untuk kepentingan pribadi berbagai anggota manajemen. Informasi tentang integritas manajemen dapat diperoleh dengan meminta keterangan kepada penasihat hukum, pejabat bank, dan pihak lain dalam masyarakat keuangan dan bisnis yang mempunyai hubungan bisnis dengan calon klien.
1. KOMUNIKASI DENGAN AUDITOR PENDAHULU
Bagi kelien yang pernah diaudit oleh auditor lain, pengetahuan tentang manajemen klien yang dimiliki oleh auditor pendahulu merupakan informasi penting bagi auditor pengganti. Sebelum menerima penugasan, PSA NO. 16, komunikasi antara auditor pendahulu dengan auditor pengganti (SA 315.02) mengharuskan auditor pengganti untuk mengambil inisiatif untuk berkomunikasi dengan auditro pendahulu, baik secara lisan maupun tertulis. Komunikasi harus dilakukan dengan persetujuan klien, dan klien diminta untuk mengijinkan auditor pendahulu untuk memberikan jawaban lengkapa atas pertanyaan-pertanyaan yang diajuka auditor pengganti. Persetujuan klien diperlukan karena kode etik profesi melarang auditor untuk mengungkapkan informasi rahasia yang diperoleh dalam audit tanpa ijin klien.
pembahasan lebih lanjut klik disini
untuk pptnya silahkan buka link ini
kita juga punya nih jurnal Manajemen Audit, silahkan dikunjungi dan dibaca , berikut linknya http://repository.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/6210/1/18%20JURNAL.pdf
ReplyDeletesemoga bermanfaat yaa :)
makasih udah mampir @Rahma suci. dan makasih juga atas jurnalnya.
Deleteboleh minta filenya? tolong d krm k halimoksega20@gmail.com terimakasih atas bantuannya :)
ReplyDeletesilahkan di cek emailnya.
Delete